1. Kita akan mencoba pada gambar yang telah tersedia di atas.
2. Buka file gambar yang sudah kamu sediakan Klik pada Healing Brush Tool (dengan otomatis kursor akan berubah menjadi bentuk Lingkaran)
3. Atur diameter/besar lingkaran Healing dengan ukuran jerawat (untuk mengganti ukuran anda Klik Kanan pada layar kerja kemudian atur besar Diameternya)
4. Tekan tombol Alt sampai kursor berubah seperti lambang SnapShot kemudian klik pada bagian wajah yang paling bersih atau tanpa jerawat (pilih pada bagian dengan kontras warna yang sama dengan bagian jerawat), lepas tombol Alt kemudian anda tinggal klik pada bagian wajah yang berjerawat hingga bersih..
UNTUK CROPING
Langkah - langkahnya adalah sebagai berikut:
1. Siapkan gambar yang akan di croping
sebagai contoh saya akan menggunakan foto teman-teman saya
2. Buka gambar Start > All Program > Photoshop CS 5 > File > Open > cari gambar yang diinginkan
3. Pada Toolbox yang terdapat di sebelah kiri kamu cari icon bergambar seperti ini
"Crop Tool" atau tekan tombol [C]
4. Letakkan pointer di kanvas dan cari bagian yang diinginkan untuk di croping
Setelah itu tahan [klik kiri] dan geser sehingga terbentuk sebuah kotak crop
Croping Area Terseleksi
Foto Tercroping
Fungsi Tehnik Croping:
Untuk menyeleksi gambar dan memilih gambar secara khusus
1. Siapkan gambar yang akan di croping
sebagai contoh saya akan menggunakan foto teman-teman saya
2. Buka gambar Start > All Program > Photoshop CS 5 > File > Open > cari gambar yang diinginkan
3. Pada Toolbox yang terdapat di sebelah kiri kamu cari icon bergambar seperti ini
"Crop Tool" atau tekan tombol [C]
4. Letakkan pointer di kanvas dan cari bagian yang diinginkan untuk di croping
Setelah itu tahan [klik kiri] dan geser sehingga terbentuk sebuah kotak crop
Croping Area Terseleksi
Foto Tercroping
Fungsi Tehnik Croping:
Untuk menyeleksi gambar dan memilih gambar secara khusus
Tidak ada komentar:
Posting Komentar